15/12/2008 | BSNP
Berdasarkan kesepakatan bersama (BSNP, Depdiknas, dan Depag) diputuskan jadwal Ujian Nasional sebagai berikut :
- SMA/MA (20 -- 24 April 2009)
- SMP/Mts (27 -- 30 April 2009)
- SD/MI (11 -- 13 Mei 2009)
- SMK/SMALB (20 -- 22 April 2009)
Permendiknas dan POS Unas Silahkan Download dengan meng klik di
- Permendiknas no 82 tahun 2008 : tentang
UJIAN AKHIR SEKOLAH BERSTANDAR NASIONAL (UASBN)
UNTUK SEKOLAH DASAR /MADRASAH IBTIDAIYAH/
SEKOLAH DASAR LUAR BIASA (SD/MI/SDLB)
TAHUN PELAJARAN 2008/2009 - Permendiknas no 78 tahun 2008 : tentang
UJIAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH PERTAMA/MADRASAH
TSANAWIYAH/SEKOLAH MENENGAH PERTAMA LUAR BIASA
(SMP/MTs/SMPLB), SEKOLAH MENENGAH ATAS LUAR BIASA (SMALB), DAN
SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN (SMK) TAHUN PELAJARAN 2008/2009 - Permendiknas no 77 tahun 2008 : tentang
UJIAN NASIONAL SEKOLAH MENENGAH ATAS/
MADRASAH ALIYAH (SMA/MA) TAHUN PELAJARAN 2008/2009 - Prosedur Operasional Standar (POS) Pelaksanaan Unas SD 2009
- Prosedur Operasional Standar (POS) Pelaksanaan Unas SMP dan SMK 2009
- Prosedur Operasional Standar (POS) Pelaksanaan Unas SMA/MA 2009
Sumber : http://www.depdiknas.go.id/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar