Selasa, Juli 22, 2008

Budaya Jepang.... (Pengalaman Perjalanan Pak Gatot HP)

Ditulis pada Juni 28, 2008 oleh gatothp2000
Dalam kesempatan berkunjung ke jepang dalam acara mou dgn keio univ, ada bbrp pengalaman yg menarik utk di simak.

  1. Penghormatan kepada senior yg alumni yg ceo Toyota. Dalam seminar ttg pengembangan Toyota dan pengalamannya, setelah ceo pulang menuju mobil nya, rector danpimpinan keio yg yg mengantar ke mobil nya, pada saat membukakan pintu mobil dan menutup pintu mobil, mereka menghormati dgn membungkuk 90 derajat, sampai mobil nya hilang dari pandangan mata….menarik…
  2. Di airport, di loket jal yg melayani garuda, saya mengalami kesulitan ..............baca selengkapnya di sini


Sumber : http://gatothp2000.wordpress.com/

Tidak ada komentar:

Posting Komentar